Perlu diingat juga bagi Moms and Pops untuk memastikan penegakan diagnosis yang tepat oleh tenaga profesional terlatih agar terhindar dari misdiagnosis dan si kecil dipastikan akan mendapatkan akses untuk penatalaksanaan yang sesuai dan maksimal.
dr. Laksmita Dwana, S.S, Praktisi Kesehatan
Referensi:
- Ardiyani ID, Setiawati Y, Hshieh Y. Edukasi Pada Orangtua Anak dengan Adiksi Gadget. Jurnal Berkala Epidemiologi 2021;9(3):221-230.
- Sohn SY, Rees P, Wildridge B, Kalk NJ, Carter B. Prevalence of problematic smartphone usage and associated mental health outcomes amongst children and young people: a systematic review, meta-analysis and GRADE of the evidence. BMC Psychiatry. 2019;19:356
- Liu M, Luo J. Relationship between peripheral blood dopamine level and internet addiction disorder in adolescents: a pilot study. Int J Clin Exp Med. 2015;8:9943-8.